Pengamanan Gereja Rutin Polsek Lembursitu Untuk Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Bagi Jemaat

    Pengamanan Gereja Rutin Polsek Lembursitu  Untuk Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Bagi Jemaat

    Kota Sukabumi - Anggota Polsek Lembursitu Polres Sukabumi Kota  melaksanakan kegiatan pengamanan di gereja Getsemani Kota Sukabumi, Minggu (17/12/2023) siang.

    Mengingat kembali tugas sebagai anggota Kepolisian sebagai pelayan masyarakat Anggota Polsek Lembursitu  melaksanakan kegiatan pengamanan gereja sebagai bentuk pelayanan kepada masyarakat khususnya kepada umat Nasrani yang sedang melaksanakan ibadah.

    Kapolsek Lembursitu Akp Agus Suherman SE  mengatakan “.Pengamanan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi jemaat gereja, selain itu untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di lingkungan sekitar gereja.”ucap Kapolsek

    “Harapan kami agar umat Nasrani dapat melaksanakan ibadahnya dengan hikmat karena adanya pengamanan yang dilakukan oleh anggota Polsek Lembursitu  tutupnya

    kota sukabumi
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Lembursitu Polres Sukabumi Kota gelar...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kebon Pedes Laksanakan "Minggu Kasih"...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
    Kearifan Masyarakat Bali Sejalan dengan Semangat World Water Forum ke-10
    Para Pemimpin Negara Tiba di Bali Hadiri World Water Forum ke-10
    Menparekraf Ajak Komunitas Bali Ikut Sukseskan Pelaksanaan World Water Forum ke-10

    Ikuti Kami